Tanggal 16 mei 2023 hari selasa diadakan Kegiatan Sosialisasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) untuk kelas X semester genap tahun pelajaran 2022/2023 dengan tema projek yaitu Kewirausahaan. Sosialisasi ini dipimpin langsung oleh ibu Yeni Nuriyani, S.Pd., M.Pd.I selaku Kepala SMA Negeri 3 Cirebon dengan didampingi oleh Tim Kurikulum.
Jadilah yang pertama berkomentar di sini